by Administrator Prodi Administrasi Publik | J0000006 12, 2024 | apresiasi, Berita, Prestasi
Yogyakarta, 12 Juni 2024 – Mahasiswi Administrasi Publik Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta , Yurniati Ardila Saleh, berhasil meraih Juara 1 dalam kategori Solo Singer pada acara Gebyar Government Festival (GG Fest) 2024 yang diselenggarakan oleh Korps...
by Administrator Prodi Administrasi Publik | J0000006 8, 2024 | Berita, Prestasi
Yogyakarta, 8 Juni 2024 – Kabar membahagiakan datang dari Corps of Public Administration ‘Aisyiyah Students (CORPAS) yang berhasil menjadi Juara 2 Turnamen Futsal Ilmu Pemerintahan se-DIY (Daerah Istimewa Yogyakarta). Kompetisi tersebut diselenggarakan oleh...
by administrasipublik unisayogya | February+07:00b 4, 2023 | Testimoni
Sungguh menarik… 5 alasan kenapa kalian harus pilih Prodi Administrasi Publik di UNISA Yogyakarta. Pertama kalian berkesempatan untuk dapatkan beasiswa baik internal maupun eksternal. Kedua, kalian akan merasa nyaman saat pembelajaran dengan fasilitas kampus...
by administrasipublik unisayogya | Jam1 26, 2023 | Berita, Pengumuman, Testimoni
Program Studi Administrasi Publik telah melaksanakan studi lapangan di CV Kampuh Lipat dan PT Suminar Margaria Fashindo pada 17 dan 18 Januari 2023, giat studi lapangan ini dilaksanakan untuk Mata Kuliah Pengantar Administrasi Publik.Adapun kegiatan yang dilakukan...
by administrasipublik unisayogya | th+07:00+07:00 13, 2022 | Berita, Prestasi
Selamat kepada DELTA LUCYANITA mahasiswa prodi Administrasi Publik UNISA Yogyakarta yang berhasil meraih Juara 3 Cabang Olahraga Tinju Kelas 45kg Putri dalam Pekan Olahraga Daerah (PORDA) XVI DIY 2022 yang diselenggarakan oleh Komite Olahraga Nasional (KONI) Daerah...
by administrasipublik unisayogya | PM0000004 16, 2022 | Berita, Prestasi
Dua dosen Administrasi Publik berhasil meraih juara dalam lomba essay yakni Bapak Gerry Katon Mahendra, S.IP.,M.I.P meraih juara 2 dan Bapak Muhammad Khozin, S.IP.,MPA meraih juara 3. Lomba tersebut merupakan salah satu kegiatan dari rangkaian Milad UNISA Yogyakarta...